Desa Polanto Jaya

Kecamatan Rio Pakava
Kabupaten Donggala - Sulawesi Tengah

Artikel

PERESMIAN TRIBUN DAN JOGING TRACK GAMBUT RAYA DESA POLANTO JAYA

RIYADI

25 27-0 07:27:05

26 Kali Dibaca

Jum'at, 21 Pebruari 2025

Camat Rio Pakava ( Moh. Amir S.S. M.Pd ) didampingi Kepala Desa Polanto Jaya ( Sutiman) Turut hadir Anggota DPRD Donggala ( Andi Mangkona) 

Mengungkapkan rasa syukur dengan telah terbangunnya Tribun dan Joging Track di Desa Polanto Jaya Kecamatan Rio Pakava Kabupaten Donggala Sulawesi Tengah yang bersumber dari Dana Desa Tahun 2024

Pemerintah Desa Polanto Jaya mengadakan Syukuran Dengan menyelenggarakan acara Peresmian Tribun yang dirangkaiakan dengan Peringatan Hari Baden Pawell ke 168 Th dengan menggelar rangkaian kegiatan Kemah dan Festival Budaya dengan mementaskan beberapa kesenian-kesenian yang ada di Desa Polanto Jaya salah satunya Kesenian Kuda Lumping Tri Margo Joyo yang mana pagelaran tersebut di Buka Langsung Oleh Kadis Pendidikan Kabupaten Donggala dan Pembukaan Perkemahan Pramuka Di Hadiri oleh Kepala Dinas PMD Kabupaten Donggala bersama Pengurus Andalan Kwarcap Donggala

Selain menciptakan kemeriahan dalam acara dimaksud Pemerintah Desa bertujuan untuk meningkatkan potensi-potensi desa dalam pengembangan UMKM jajanan yang mana menurut salah satu pelaku UMKM bahwa dengan adanya kegiatan itu pendapatan dan omset sangat meningkat yang biasanya hanya mendapatklan keuntungan di bawah 200 ribu per hari namun dengan adanya kegiatan-kegiatan dilapangan gambut raya pendapatan mereka bisa sampai 1 juta rupiah per hari

Selain meningkatkan perekonomian Masyarakat ada hal yang unik di perkenalkan oleh pemerintah Desa Polanto Jaya Moment Kegiatan yaitu Pelayanan terpadu dengan membuka stand layanan di Tempat Kegiatan dengan menggunakan layanan Desa Digital

 

Penulis

Riyadi/Sekretaris Desa Polanto Jaya

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

SUTIMAN

Sekretaris Desa

RIYADI

Kawil 1 Karya Jaya

SUWARSO

Kawil 2 Mekar Jaya

SOFYAN

Kawil 3 Makmur Jaya

SLAMET

Kawil 4 Sido Dadi

PRAYITNO

Kasi Kesra

PARWATI

Kasi Pelayanan

ENI SULASTRI SE

Kaur Umum

NI WAYAN YUNIARTI

Kasi Pemerintahan

PUTU WARDIKA

Kaur Keuangan

ROHMAN JUNIANTO

Kaur Perencanaan

I WAYAN SUARSANA

Kawil 5 Jaya Lestari

NYOMAN MUSTIKA S.K. M

Operator Desa

MOH. NOVA RAMDANI, S.Kom

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Polanto Jaya

Kecamatan Rio Pakava, Kabupaten Donggala, 72

Transparansi Anggaran

APBDes 2025 Pelaksanaan

Pendapatan

AnggaranRealisasi
Rp 1.485.805.000,00RP 500,00

Pembiayaan

AnggaranRealisasi
Rp -225.930.000,00RP 0,00

APBDes 2025 Pendapatan

Hasil Aset Desa

AnggaranRealisasi
Rp 11.200.000,00RP 300,00

Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 985.605.000,00RP 100,00

Alokasi Dana Desa

AnggaranRealisasi
Rp 489.000.000,00RP 100,00

APBDes 2025 Pembelanjaan

Lokasi Kantor Desa

Latitude:
Longitude:

Desa Polanto Jaya, Kecamatan Rio Pakava, Kabupaten Donggala - 72

Buka Peta

Wilayah Desa